Berikut ini kami informasikan rencana libur TBE:
Pada tanggal 24 Desember 2014 hingga 4 Januari 2015 semua kelas maupun segala bentuk kegiatan akademis akan diliburkan. Sehingga para murid dapat melanjutkan lagi kelas mereka pada tanggal 5 Januari 2015.
Namun, TBE masih dapat melayani para pelanggan yang bermaksud bertanya-tanya tentang kursus maupun melakukan placement test pada tanggal dan jam berikut:
- Hari biasa (Senin - Jumat, 26 Desember 2014, 29 Desember 2014, 2 Januari 2015, dan 3 Januari 2015) : 09.00 - 19.00
- Sabtu (27 Desember 2014 dan 3 Januari 2015) : 09.00 - 13.00)
Pada kesempatan ini, segenap pihak manajemen, guru, maupun segenap staff TBE ingin mengucapkan:
bagi yang merayakan....
dan juga...
Sampai jumpa lagi di tahun 2015... Semoga liburan ini menjadi liburan yang ceria dan menyenangkan bagi anda, dan tahun depan menjadi tahun yang penuh dengan pengalaman berharga dan rentetan peristiwa yang indah ^___^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar