Saat merencanakan untuk melanjutkan studi di luar negeri,
salah satu hal yang perlu dipersiapkan adalah kemampuan berbahasa Inggris.
Biasanya, salah satu persyaratan yang perlu dipenuhi adalah hasil tes bahasa
Inggris. Ada beberapa tipe tes bahasa Inggris yang diakui secara internasional,
salah satunya adalah IELTS atau International English Language Testing
System. Kali Ini TBE mengadakan simulasi IELTS di UNIVERSITAS
DIPONEGORO SEMARANG pada tanggal 4 Juli 2014.
Simulations IELTS membantu Anda menyiapkan diri sebelum
menjalani tes IELTS yang sesungguhnya. Simulasi diadakan dalam bentuk test
reading, writing, listening, dan speaking. Simulasi ini berlangsung selama 2
jam.
Peserta terlihat sangat antusias dan
serius mengikuti test ini. Peserta yang mengikuti Simulasi ini berasal
mahasiswa dari berbagai golongan. IELTS bermanfaat tak hanya untuk
yang ingin melanjutkan study tetapi juga untuk yang ingin mencari pekerjaan.
Nantikan simulasi IELTS berikutnya di
universitas anda...
THE BRIGHT ENGLISH - "BRIGHTENING YOUR ENGLISH"
Jl. Imam Bonjol 116, Semarang
Phone : (024) 358 5222 / 081 228 341 388
Fax : (024) 358 3222
Blackberry pin : 27AAA181
Email : the_bright_english@yahoo.com
Facebook : Tbe
Twitter : @bright3nglish
Tidak ada komentar:
Posting Komentar